Federasi PEKKA

KLIK PEKKA Desa Gemaharjo Kec. Tegalombo

Pagi itu, Senin tgl 27 Januari 2020, di Balai Desa Gemaharjo agak ramai,tidak seperti biasanya. Masyarakat antusias ber bondong – bondong mendatangi KLIK PEKKA – KOMPAK bekerja sama dengan Perangkat Desa Gemaharjo,serta Dinas Terkait. Antrian pendaftaran sudah ramai dan penuh sejak pukul 08.00 WIB, pagi hari. Satu demi satu narasumber dari Dinas terkait yang kami

KLIK PEKKA Desa Gemaharjo Kec. Tegalombo Read More »

Klik Pekka Desa Ngumbul, Pacitan

Pagi itu tanggal 26 Februari 2020, kami Serikat Pekka desa Ngumbul menyelenggarakan KLIK Pekka. Sebelumnya, kami para kader dan pengurus Pekka desa Ngumbul sudah terlebih dahulu berkoordinasi dengan Kasun dan pemerintah Desa Ngumbul. Pak Kades Ngumbul dan jajaran Pemerintah Desa Ngumbul sangat menyetujui dan mendukung adanya kegiatan KLIK ini. Ditunggu – tunggu, narasumber favorit yang

Klik Pekka Desa Ngumbul, Pacitan Read More »

Pelatihan Visi Misi Kelompok Pekka Dusun Krajan Desa Jetak

Hari itu saya dan kawan – kawan kelompok Pekka Dusun Krajan Desa Jetak, Kecamatan Tulakan, kabupaten Pacitan – jawa Timur mengikuti pelatihan Visi Misi pada Sabtu, tanggal 29 Februari 2020. Karena baru pertama hati saya merasa dag dig dug. Untungnya Bu Dhesi dan Bu Latifah meminta kita untuk santai dan tidak usah tegang. Pagi itu,

Pelatihan Visi Misi Kelompok Pekka Dusun Krajan Desa Jetak Read More »

Diskusi Kampung Desa Jetak, Pacitan

Diskusi Kampung di Desa Jetak dilaksanakan pada Jumat, 13 Maret 2020. Setelah tamu undangan banyak yang hadir, Diskusi Kampung di pagi itu diawali dengan Pembukaan, dilanjutkan dengan pembacaan laporan hasil pelaksanaan KLIK Pekka desa Jetak yang dibacakan oleh Ibu Tri Wijayanti. Selanjutnya ada sambutan dari perwakilan Pemerintah Desa Jetak yang menyampaikan bahwa adanya Pekka mendukung

Diskusi Kampung Desa Jetak, Pacitan Read More »

Diskusi Kampung Desa Mutiara

Mutiara adalah sebuah desa yang terletak di pinggir Kota Pondok Baru Kecamatan Bandar Kabupaten Bener Meriah Provinsi Aceh. Mayoritas penduduk Desa Mutiara berprofesi sebagai pedagang dan bertani, selebihnya pegawai kantoran. Desa Mutiara merupakan desa ketiga tempat diadakannya KLIK Pekka, setelah Desa Sumber Jaya dan Sinar Jaya Paya Ringkel. mengadakan diskusi kampung. Dengan adanya acara KLIK

Diskusi Kampung Desa Mutiara Read More »