Federasi PEKKA

Diskusi Kampung Desa Mutiara

Mutiara adalah sebuah desa yang terletak di pinggir Kota Pondok Baru Kecamatan Bandar Kabupaten Bener Meriah Provinsi Aceh. Mayoritas penduduk Desa Mutiara berprofesi sebagai pedagang dan bertani, selebihnya pegawai kantoran. Desa Mutiara merupakan desa ketiga tempat diadakannya KLIK Pekka, setelah Desa Sumber Jaya dan Sinar Jaya Paya Ringkel. mengadakan diskusi kampung. Dengan adanya acara KLIK …

Diskusi Kampung Desa Mutiara Read More »

Kegiatan Kader Serikat Pekka Pidie

Kader dan faslap mengadakan pertemuan rutin di rumah kader Pekka Pidie, Kecamatan Mutiara Timur, Kabupaten Pidie, pada Sabtu, 19 September 2020. Membicarakan kebutuhan di kelompok selama pandemi, membahas kegiatan Kelompok, memberikan informasi kegiatan Webinar baik yang sudah dilaksanakan maupun belum selama Pandemi Covid -19, dan melakukan perencanaan kegiatan kelompok baik simpan pinjam, usaha yang dilakukan …

Kegiatan Kader Serikat Pekka Pidie Read More »

Pertemuan Rutin Kelompok Pekka

(Pekka-Bima) Kelompok Pekka (Pemberdayaan Perempuan Kepala Keluarga) Siwe Tangguh Dusun Kalate desa Samili Kecamatan Woha. Akhirnya Jum’at (011020) mulai melakukan kegiatan pertemuan rutin. Setelah sekian lama fakum akibat pandemi. Pertemuan pertama tidak dihadiri oleh semua anggota. Menginggat kebanyakan anggota menjadi buruh tani di daerah lain. Biasanya mereka akan balik kampung di bulan Desember. Kesepakatan, kegiatan …

Pertemuan Rutin Kelompok Pekka Read More »

Olahraga Meningkatkan Imun

Setelah sekian lama wabah Covid-19 melanda negeri ini, kami anggota Serikat Pekka Aceh Tamiang sudah lama tidak berkegiatan bersama-sama tetapi sore ini matahari pun perlahan lahan tertutup awan, waktu menunjukkan pukul 16:30 WIB. Sabtu tanggal 27 Juni 2020, aku dan anggota kelompok Pekka bersepakat melanjutkan kegiatan senam yang sempat tertunda karena Covid-19. Biasanya kami melakukan …

Olahraga Meningkatkan Imun Read More »

Corona, cepatlah berakhir…

Di Desa Tempuk Tengah, Kecamatan Bendahara, Kabupaten Aceh Tamiang bersama tim puskesmas, bidan desa, Babinsa, Babinkamtibmas, Kepala Desa PJ, melakukan kegiatan penyemprotan disinfektan untuk pencegahan Covid-19 atau Corona, tanggal 28 Maret 2020. Mereka melakukan penyemprotan di kantor desa, musolla, tempat mengaji, polindes, masjid dan rumah warga. Kemudian setiap warga yang pulang dari perantauan ke desa …

Corona, cepatlah berakhir… Read More »

Derita Kami Petani Karet Efek Lockdown

Aceh Tamiang tempat kelahiranku merupakan kota yang indah dan penduduknya ramah tamah. Aku dibesarkan oleh keluarga sederhana di sebuah desa di Aceh Tamiang. Ayahku adalah petani karet dan ibuku hanya ibu rumah tangga biasa. Di usia 20 tahun aku menikah dengan seorang pria yang juga berprofesi sebagai petani karet. Aku di anugerahi 2 orang putra. …

Derita Kami Petani Karet Efek Lockdown Read More »

Indahnya Berbagi

Jam sudah menunjukkan pukul 10.00 pagi, namum matahari masih malu-malu menampakkan sinarnya di bumi muda sedia Kabupaten Aceh Tamiang. Hari ini anggota Kelompok Pekka Anggrek Desa Senebuk Punti Kecamatan Manyak Payed mengadakan pertemuan untuk Rapat Anggota Tahunan (RAT), pembagian SHU sekaligus memberikan santunan sembako bagi para lansia dan anak tidak mampu yang bersekolah di pesantren. …

Indahnya Berbagi Read More »