Federasi PEKKA

Everyone is a Changemaker! Semua Bisa Jadi Pembaharu!

Zaki pikir ibunya terbuat dari batu. Namun, batu yang kuat dan keras pun bisa berlubang karena tetesan air. Demikian pula dengan ibunya, banyak peristiwa dalam hidup yang menyakiti hati Ibu Nani Zulminarni. Meski demikian, Ibu Nani malah semakin kuat menjalani hidup. Ia bahkan menolong perempuan-perempuan yang memiliki nasib kurang beruntung. Apa yang membuat Zaki bangga […]

Everyone is a Changemaker! Semua Bisa Jadi Pembaharu! Read More »

Perluasan Wilayah di Kabupaten Bulungan, Provinsi Kalimantan Utara

Hari Senin,tanggal 12 September kami bertiga (Mba Nunik,Erika dan saya Evi) berangkat dari kantor Federasi tepatnya jam 2.00 wib (dini hari) menuju bandara Soekarno-Hatta dengan tujuan untuk perluasan wilayah ke Provinsi Kalimantan Utara, Kabupaten Bulungan mengejar penerbangan yang pertama jam 5.00 wib subuh, dan sampai di Bandara Balikpapan jam 8.30 wib transit terlebih dahulu untuk

Perluasan Wilayah di Kabupaten Bulungan, Provinsi Kalimantan Utara Read More »

Pelatihan Kesetaraan Gender untuk Remaja Berdaya

Desa Waleale, Pulau Muna, Sulawesi Tenggara melaksanakan kegiatan pelatihan kesetaraan gender untuk remaja berdaya di Balai Desa selama tiga hari yang berlangsung sejak 26 sampai dengan 28 November 2021. Dalam rangka menyukseskan kegiatan tersebut, beberapa anggota Serikat Pekka Muna mulai menyiapkan kegiatan tersebut dan Ibu Rosmani beserta Ibu Yuliana Mboki bersiap menjadi mentor bagi para

Pelatihan Kesetaraan Gender untuk Remaja Berdaya Read More »

Keterlibatan Pekka dalam Panitia Pilkades

Jelang Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Kecamatan Tanasitolo, Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan tahun 2021, Pemerintah Desa Palippu melalui Badan Permusyawaratan Desa (BPD) melaksanakan musyawarah untuk pembentukan panitia Pilkades. Musyawarah tersebut bertempat di Aula Kantor Desa Palippu, Senin, 19 April 2021. Kebetulan saya, Siti Rahmah, anggota Pekka Kampoeng Pandreng terpilih dan dipercaya sebagai salah satu

Keterlibatan Pekka dalam Panitia Pilkades Read More »

Keterpurukan Mengajariku untuk Terus Memiliki Harapan

Lahir dan dibesarkan di lingkungan keluarga yang sederhana yang tinggal di pedesaan, bukanlah menjadi sebuah halangan bagi seseorang untuk meraih mimpinya. Meski tidak mudah untuk menggapainya, tapi semangat pantang menyerah yang tetap menggelora bisa menjadi sumber kekuatan untuk mewujudkan mimpi itu. Inilah yang telah ditunjukkan oleh seorang perempuan dari Desa Palippu, Kecamatan Tanasitolo, Kabupaten Wajo,

Keterpurukan Mengajariku untuk Terus Memiliki Harapan Read More »

Kisah Hidup Ibu Pekka di Pesisir Pantai Batu Bara, Sumatera Utara

Namaku Farida, aku adalah seorang perempuan yang lahir dari keluarga sederhana pada tahun 1981 silam. Statusku saat ini adalah seorang janda dengan delapan anak. Kehidupan rumah tanggaku bisa dibilang sangat menyedihkan dan berantakan. Di pernikahan pertamaku, suamiku tiba-tiba menikah lagi dengan alasan khilaf, padahal kami sudah dikaruniai tiga anak. Kekhilafan macam apa yang dimaksud, aku

Kisah Hidup Ibu Pekka di Pesisir Pantai Batu Bara, Sumatera Utara Read More »

Pekka Tegal Bertahan di Masa Sulit

Serikat Pekka Kabupaten Tegal telah mengadakan pelatihan membuat makanan kering pada 8 Oktober 2021. Pada pelatihan tersebut, kami berlatih membuat pesro. Pesro adalah tempe yang diuleg dan dicampur dengan adonan yang terbuat dari tepung terigu dan tepung tapioka, kemudian digoreng. Selain bahan bakunya murah, waktu pembuatannya juga tidak membutuhkan waktu lama. Di tengah masa sulit

Pekka Tegal Bertahan di Masa Sulit Read More »

Tusuk Sate Penopang Ekonomi Keluarga

Indonesia saat ini sedang dihadapkan dengan tantangan besar, yakni pandemi Covid-19. Pandemi ini memberikan dampak negatif di berbagai bidang, seperti di bidang kesehatan, sosial, dan ekonomi. Begitu juga dengan yang dirasakan oleh ibu-ibu Pekka, khususnya ibu-ibu Pekka di Desa Tonralipue, Kecamatan Tana Sitolo, Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan yang mempunyai usaha pembuatan tusuk sate, penghasilannya menurun

Tusuk Sate Penopang Ekonomi Keluarga Read More »

Kisah Korban Banjir Bandang Lembata

Selasa, 6 April 2021, saya dan seorang teman berkunjung ke tempat pengungsian korban banjir bandang di Kabupaten Lembata, tepatnya di Kota Lewoleba. Pada saat kami berkunjung, kami menemukan seorang laki-laki korban banjir yang terluka parah, di mana kedua kakinya terkena benturan batu yang membuat kedua kakinya bengkak dan tidak bisa berjalan. Namanya Jefri, berusia 36

Kisah Korban Banjir Bandang Lembata Read More »