Audit Serikat Pekka Jawa Tengah

Audit Serikat Pekka Jawa Tengah

Audit terkait kegiatan serikat Pekka Di Propinsi Jateng.Oleh Seknas Pekka di rumah makan nasi kebuli di kota Banyumas. peserta adalah pengurus serikat dan LKM dari Kabupaten Tegal, Berebes, Pemalang dilaksanakan pada 25/28 Oktober 2019. Di hari pertama dibagi menjadi 2 kelas, kelas pengurus serikat dan pengurus LKM. Di kelas pengurus serikat peserta mempersentasikan kegiatan-kegiatan di wilayahnya.

Di hari kedua Moneva dan peningkatan kapasitas serikat dan koprasi. Kegiatan Audit serikat Pekka di provinsi Jateng di kota Banyumas. pesertanya adalah pengurus Serikat Pekka Banyumas dan  pengurus LKM difasilitasi oleh Adi Nugroho dan Yanti dilaksanakan pada 25/28 Oktober 2019. Di hari kedua pesertanya dibagi menjadi 2 kelas, kelas pengurus serikat dan kelas pengurus LKM. Kelas pengurus Serikat dihadiri 17 peserta dan dibuka dengan pembacaan doa oleh Jolekha. Dilanjutkan dengan tugas yang diberikan oleh Nurul untuk menyusun tugas dan fungsi pengurus.

Di hari ketiga moneva dan peningkatan kapasitas serikat dan koperasi. Audit terkait kegiatan Serikat Pekka olek tim seknas PEKKA di rumah makan nasi kebuli di kota Banyumas dilaksanakan pada 25/28 Oktober 2019. Hari ketiga dihadiri oleh 28 orang dan peserta dibagi menjadi 2 kelas, kelas pengurus serikat dan kelas pengurus LKM. Di kelas pengurus Serikat dibuka dengan pembacaan doa oleh Maryanah. kemudian diisi dengan ice beaker oleh Siswati kemudian kelas serikat mempelajari dan mempraktekkan cara mengisi pembukuan tentang biaya operasional.  Tentang sumber pendanaan Serikat, tatacara mengisi buku kas bank, buku kas proyek, buku kas non proyek, buku kas akademia paradigta.

Hari keempat  moneva dan peningkatan kapasitas serikat dan koperasi. Audit kegiatan Serikat Pekka di Provinsi Jateng oleh Seknas Pekka di rumah makan nasi kebuli  di Banyumas, dihadiri 28 orang dan gabungan kelas pengurus serikat dan kelas pengurus LKM/Koprasi. Pembukaan dengan pembacaan Doa oleh Sarti kemudian ice beaker oleh sutiyem.

Peserta dibagi per kabupaten yaitu Tegal, Brebes,  Pemalang, Banyumas untuk melakukan diskusi bersama tentang pengelolaan inventaris. kesepakatan bersama tentang kontribusi SHU untuk dana serikat dan membuat struktur serikat dan struktur LKM/ Koperasi.

Kontribuor: Sutiyem, kader Pekka Banyumas

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *